"Kami dari DPRD akan terus mendukung dan mengawasi jalannya pemerintahan untuk memastikan kesejahteraan masyarakat Kabupaten Gorontalo terus meningkat," kata Syam.
Dalam kesempatan yang sama, Nelson juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah berkontribusi dalam pencapaian ini. Ia berharap momentum positif ini dapat terus dijaga dan ditingkatkan oleh pemerintahan selanjutnya.
Baca Juga:
Tingkatkan Akuntabilitas: 11 Rekomendasi DPRD Terkait LKPj Wali Kota Banjarbaru Tahun 2023
"Mari kita jadikan capaian ini sebagai motivasi untuk terus berkarya dan membangun Kabupaten Gorontalo menjadi lebih baik lagi di masa depan," pungkas Nelson.
[Redaktur: Patria Simorangkir]